Kegigihan Seorang Bayi
Share :”Motivasi”
Adakalanya kita harus belajar dari kegigihan seorang Bayi, yang tentunya kita semua mengalami masa tersebut.
Kalau kita lihat Seorang Bayi akan menangis dengan sekuat tenaga pada saat dia ingin mendapatkan Air Susu dari Ibu nya, dia bekerja keras untuk mendapatkan apa yg dia inginkan dengan cara menangis.
ketika dia mulai belajar Berjalan.. Dia juga Pantang Menyerah untuk bisa Berdiri tegap meskipun dia terjatuh.. dia terus mencoba dan mencoba terus untuk bisa Berdiri, hingga Akhirnya Dia mampu untuk Berdiri bahkan berjalan.
Apakah ketika bayi tersebut tumbuh dewasa akan tetap seperti itu?
Jawabannya semua ada pada diri Anda masing-masing.
Menurut saya dalam menjalankan pekerjaan atau menjalankan Bisnis. Semangat kita disaat bayi itu jangan sampai kita hilangkan, Kita bekerja keras untuk mendapatkan Impian kita, Kita Juga Pantang menyerah dalam melalui sebuah proses untuk meraih Impian kita, meskipun disaat kita terjatuh/mengalami masa sulit. Memang itu kadang hal yang sulit saat kita menjalaninya, tapi kita harus yakin Alloh tidak akan memberikan cobaan diatas kemampuan Hamba nya..
Jika Kita Serius menjalankan Bisnis PayTren maka Hasilnya juga akan serius!!
Jika Kita menjalankan Bisnis PayTren dengan tengah-setengah jangan kecewa kalau hasilnya juga setengah-setengah!!
Kita harus tetap berusaha dan berdo’a.
Sekian motivasi dari saya.. mohon maaf bila ada kata-kata yang salah.
Semangat..semangat..semangat..
salam LeaderPayTren
Sumber: Diky Irawan PayTren
Latest posts by Budi S @ImpianClub (see all)
- Konferensi Regional Pertama SkyWay Capital di Jakarta Indonesia ! 14.12.2019 - Oktober 4, 2021
- Atasi Kebotakan dengan Rekayasa Genetika - Oktober 4, 2021
- Activity EM BAGE, Pak Mardianto Harahap - Oktober 4, 2021
- AQUIX, Ekonomi Hijau - Oktober 4, 2021
- Motivasi Sukses - Oktober 3, 2021