Analisa Harian

Momentum Overbought Untuk Open Posisi

Salam profit…
Strategi open posisi di pasar forex ada beberapa cara:
1. Follow the trend (ikuti trend yang sedang terjadi).
2. Perhatikan jam buka pasar (open market).
3. Fundamental news (berita fundamental).
4. Retrace (pasar berbalik sementara).
5. Reversal (pembalikan arah).

Nah… Bagaimana gerak GBPUSD pada jam 19:27 WIB (GMT +7)?…
Pada TF H1 GBPUSD sudah menunjukkan posisi jenuh beli (overbought) ini bisa dilihat dari indikator “stochastic dan RSI”.
Apa yang bisa dilakukan dalam kondisi ini?…
Pada waktu analisa ini, gerak harga pada TF H1 sdh mulai melemah, tetapi arah RSI dan Stochastic masih menunjukkan posisi naik. Jadi, jika arah RSI dan Stochastic sudah menghadap ke bawah, silahkan ORDER INSTANT SELL, dengan TP 50 pips.

Semoga bermanfaat!

The following two tabs change content below.

Sharing is caring!

Silahkan Baca :  Analisa Mingguan AUDUSD dan GBPUSD, 16 April – 20 April 2012
SWIG CRU VIP Club

Related posts

Silahkan berikan komentar Anda - Pembelajaran Buat Kita Semua

Hosting Unlimited Indonesia
Ambil Keputusan Sekarang untuk Perubahan Hidup Anda - Take Action Sekarang dengan Komunitas Dash2 untuk Meraih Income Eksponensial di Bisnis eCommerce
0

Your Cart