Manfaat Internal Training Mandor
Dear All Team Salam produktifitas Kebersamaan itu sangat penting dalam mencapai goal. Kebersamaan itu tidak langsung tiba-tiba muncul, butuh proses dan kemauan dari seorang leader (EM, Askep, Asisten dan Kasie) untuk menciptakan dan menumbuhkan kebersamaan itu. . Media yang tepat di perusahaan BGA, ada namanya ITM (Internal Training Mandor). Tugas para leader menciptakan suasana ITM…
Read More