Apakah Urgent Dalam Manajemen Waktu?…
Apa pendapat Anda tentang waktu?… Waktu (time) merupakan suatu hal yang tidak berbentuk (abstrak), tetapi keberadaannya dalam kehidupan sehari-hari dapat dirasakan. Pengertian waktu pada setiap orang berbeda-beda: Waktu adalah uang (time is money) Waktu adalah cinta dan kasih saying Waktu adalah untuk mengabdi atau ibadah Waktu adalah kerja dan kerja… Dan masih banyak yang lain.…
Read More