Halo sahabat semua,
Jualan sayur mungkin banyak yang menganggap sebagai pekerjaan yang remeh temeh dengan penghasilan yang kecil.
Sifatnya yang short term (jangka pendek) membuat jualan sayur harus selalu fresh (segar) barangnya setiap hari. Jika barangnya kurang fresh, bisa jadi tidak laku dan akhirnya rugi.
Ada kisah menarik dari pasangan suami istri asal Blitar, Jawa Timur, yaitu Pak Yogi & Ibu Yona.
Meski hanya jualan sayur dari rumah, pasangan ini bisa mendapatkan omset ratusan juta perbulan.
Omset yang mungkin dianggap mustahil bagi sebagian besar orang, tetapi ternyata bisa dibuktikan oleh orang ini. Anda bisa simak detail kisahnya di Youtube.

Nah, Apa Sih Kuncinya Biar Usaha Bisa Lebih Cepat Berkembang?
Salah satunya adalah Sistemasi, menjadikan pekerjaan menjadi tersistem & bisa berjalan sendiri (otomatis).
Caranya Bagaimana?
Salah satunya, Anda Bisa Menggunakan Ini